Cara Cepat Membuat Disclaimer

Cara Cepat Membuat Disclaimer - Salah-satu kelengkapan blog yang mesti diperhatikan adalah bagian laman blog yang termasuk kedalam kategori data atau informasi blog karena ini adalah syarat utama blog yang ingin menjadi publisher Adsense. Perlu ditekankan bahwa pada disclamer termasuk kedalam bagian laman yang harus diterapkan pada sebuah blog.

Jadi pihak Adsense akan banyak menimbang untuk blog yang masih belum memakai laman pelengkap yang artinya pemakaian disclaimer pada sebuah blog adalah syarat utama yang harus dipenuhi entah itu privacy policy ataupun terms of service maka semuanya termasuk kedalam kategori yang di inginan Adsense. Untuk itu marilah kita simak artikel yang singkat ini guna membuat blog yang baik dan kita bisa dipercaya oleh pihak Adsense.

Baca Juga :
Disclamer adalah sebuah kesepakatan tertulis yang telah dibuat untuk sebuah blog dan secara tidak langsung akan menjadi peraturan antara pemilik blog dan pengunjung yang harus diterapkan dalam menjelajah blog atau dapat dikatakan sebagai etika yang harus pengunjung terapkan dalam menjelajah sebuah blog. 

Cara Cepat Membuat Disclaimer :
1. Masuk terlebih dahulu kehalaman klik sini
2. Kemudian isi formulir yang telah disediakan sesuai dengan data blog milik anda, untuk contoh silahkan lihat gambar dibawah ini


3. Selanjutnya klik pada bagian Generate Disclaimer
4. Setelah itu akan muncul isi disclamer yang telah dibuat, lalu copy-paste pada laman blogger anda dengan cara memakai mode Compose
5. kemudian klik Publikasikan

Setelah anda mempraktekan langkah-langkah yang telah admin bagikan maka hasilnya tentulah memuaskan karena kita tidak memerlukan waktu berjam-jam untuk membuat laman pelengkap.

Terima kasih telah berkunjung, semoga postingannya bermanfaat dan menambah wawasan anda terhadap dunia blog.
Salam Sharedblezz
أحدث أقدم